Semua Berita

Pj Bupati Kubu Raya Hadiri Peluncuran Tahapan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kubu Raya

Sabtu, 01 Juni 2024 06:35 WIB
Peluncuran Tahapan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kubu Raya yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Kubu Raya di D'Terrace Gaia Bumi Raya City Mall pada Jum'at malam (31/5/2024). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Pj Bupati Kubu Raya Syarif Kamaruzaman, Sekretaris Daerah Kab ...

Kembali Raih WTP Ke-10 Kali, Kamaruzaman: Opini Hasil Pemeriksaan BPK Sebuah Kewajiban

Sabtu, 01 Juni 2024 06:27 WIB
Pemerintah Kabupaten Kubu Raya kembali meraih opini Wajar Tanpa pengecualian (WTP) ke 10 kalinya. Hal ini disampaikan oleh Kepala BPK Perwakilan Provinsi Kalimantan Barat pada penyerahan laporan Hasil pemeriksaan LKPD tahun 2023 dan diterima langsung oleh Pj. Bupati Kubu Raya Syarif kamaruzaman ...

Tahapan Pilkada Diluncurkan, Kamaruzaman Ingatkan Netralitas ASN

Sabtu, 01 Juni 2024 01:01 WIB
KUBU RAYA – Penjabat (Pj) Bupati Kubu Raya Syarif Kamaruzaman mengajak masyarakat untuk menjadikan pesta demokrasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kubu Raya tahun 2024 sebagai sebuah perayaan yang penuh kegembiraan. Tidak boleh ada persoalan gesekan-gesekan yang akan m ...

Pemkab Kubu Raya Raih Opini WTP Sepuluh Kali Berturut-turut

Jumat, 31 Mei 2024 06:39 WIB
KUBU RAYA - Pemerintah Kabupaten Kubu Raya kembali mendapatkan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pengawas Keuangan (BPK) Kalimantan Barat atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2023. Laporan hasil pemeriksaan diserahkan oleh Kepala Perwakilan BPK ...