Sosialisasi dan Penyusunan proposal Desa dalam Pelaksanaan Program Pamsimas III kabupaten Kubu Raya
Selasa, 13 Oktober 2020 | Kubu Raya
Diskominfo_Kubu Raya - Pemerintah Kabupaten Kubu Raya melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah menggelar Sosialisasi dan Penyusunan Proposal Desa dalam rangka pelaksanaan program Pamsimas III tahun anggaran 2021 di ruang rapat Sekda, selasa (13/10).
Program Nasional Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) merupakan salah satu program dan aksi nyata pemerintah (pusat dan daerah) dengan dukungan Bank Dunia, untuk meningkatkan penyediaan air minum, sanitasi, dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat terutama dalam menurunkan angka penyakit diare dan penyakit lainnya yang ditularkan melalui air dan lingkungan.
Kegiatan ini dipimpin oleh Kepala Bappeda Kubu Raya Amini Maros yang diikuti oleh Kepala Desa beserta Kader Desa.
 Berita Terbaru
-
Bupati Sujiwo Lantik Pimpinan Dua Perumda
Jumat, 23 Januari 2026 04:29 WIB -
Punya “Rumah” Sendiri, Wabup Sukir Dorong IPHI...
Jumat, 23 Januari 2026 04:12 WIB -
Karhutla Dekat Permukiman, Sujiwo Minta Usut
Jumat, 23 Januari 2026 03:41 WIB -
Karhutla Meluas, Bupati Sujiwo Turun Lapangan
Jumat, 23 Januari 2026 10:22 WIB